Kini Tersedia Program Halo Hermina Isolasi Mandiri

Kini Tersedia Program Halo Hermina Isolasi Mandiri

Halo Sahabat Hermina 👋

Kini tersedia Program Halo Hermina Isolasi Mandiri bersama RS Hermina Purwokerto

Dewasa : Rp. 2.455.000,-
Anak : Rp. 1.400.000,-

Pendampingan Pasien Isolasi Mandiri COVID-19

• Pendampingan kesehatan Anda selama 10 Hari selama menjalankan Isolasi Mandiri
• Konsultasi online Halo Hermina oleh dokter spesialis paru/Penyakit Dalam/Anak
• Sudah termasuk test PCR untuk dewasa untuk memastikan anda negatif setelah melakukan isolasi mandiri
• Sudah termasuk pemenuhan kebutuhan obat dan vitamin Anda selama isolasi mandiri. 
• Obat dan vitamin untuk Dewasa dan Vitamin untuk anak

Syarat dan ketentuan : 
Untuk pemberian obat pasien anak disesuaikan dengan hasil konsiltasi dokter anak, bila ada tambahan terapi obat maka akan ada pemeriksaan penunjang : pemeriksaan laboratorium dan rontgen sesuai rekomendasi dokter

Informasi lebih lanjut dapat menghubungi melalui WhatsApp di nomor 0813 9306 1234

Cookie membantu kami memberikan layanan kami. Dengan menggunakan layanan kami, Anda menyetujui penggunaan cookie kami.