MEET YOUR DOCTOR Bersama dr. Fifi Yuniarti, Sp.PD - "Bebas Diabetes dan Hipertensi di Usia Senja"
Hallo sahabat hermina
-
Hari Lanjut Usia Nasional (HLUN) adalah hari di mana negara mengapresiasi atas semangat jiwa raga serta peran penting dan strategi para lanjut usia.
Meet Your Doctor kali ini dalam rangka Peringatan Hari Lanjut Usia Nasional 2024: "Bebas Diabetes dan Hipertensi di Usia Senja"
Bersama dr. Fifi Yuniarti, Sp.PD - Dokter Spesialis Penyakit Dalam RS Hermina OPI Jakabaring
Hari & Tanggal : Jum'at, 31 Mei 2024
Pukul : 10.30 WIB
Tempat : Ruang tunggu poli Kamala lt. 1 RS Hermina OPI Jakabaring
Live di Instagram @rsuherminaopijakabaring
Jangan sampai kelewatan yaa🎉